"Bagi orang-orang dengan diabetes tipe 2, kacang-kacangan dapat dijadikan makanan diet yang sehat secara keseluruhan. Kacang-kacangan memiliki indeks glikemik yang relatif rendah, kaya serat, antioksidan, protein, vitamin dan mineral, demikian yang dilansir Health24."
Belajar Hidup Sehat
Tidak ada komentar:
Posting Komentar