Rabu, 03 Desember 2014

Mario Teguh Golden Ways



"Hari ini, lebih bertindaklah. Jangan menunda lagi.


Jika Anda ingin sukses semuda mungkin, belajar dan bekerjalah sesegera mungkin.


Anda akan salah di sini dan di situ, tapi itu wajar. Kesalahan adalah resiko wajar bagi Anda yang mengupayakan kebaikan hidup.


Jangan kecil hati, jangan pesimis. Anda bukan orang biasa.



Trust me, you are not as simple as you think.

Yes, you can! :) :) :)"


— Mario Teguh - Loving you all as always